Home » » MENGENAL JOOMLA

MENGENAL JOOMLA

Written By Planet Pengetahuan on Jumat, 17 Juli 2009 | 7/17/2009 12:21:00 PM

Joomla adalah salah satu contoh Open S0S CMS.CMS atau content managemen sistem adalah sistem atau aplikasi web yang memudahkan pembuatan dan managemen isi atau content suatu situs web sehingga pengguna tidak perlu melihat detail kode.sedangkan aplikasi 0pen SOS berarti anda bisa menggunakan ini tanpa harus membayar kepada siapapun dan anda juga bisa memodifikasi aplikasi sejauh tidak bertentangan dengan GMU GPL License. anda bisa mendownload versi joomla terbaru pada website resminya yaitu www.joomla.org atau yang lain. joomla dibuat dengan bahasa PHP yang cukup populer dan database MySQL. joomla menganut prinsip fleksibel,simple,elegan,customasible,dan powerfull. dengan menginstal dan melakukan sedikit modifikasi pada joomla anda akan mempunyai website secara cepat. dengan joomla anda bisa membuat menu sesuai keperluan atau memasukkan konten gambar dan teks tanpa kode atau menambah kalender dengan singkat.
Bagikan Artikel Ini :

0 komentar:

Posting Komentar

Ayo budayakan berkomentar demi kemajuan blog ini. Komentar Anda akan sangat bermanfaat bagi Planet Pengetahuan. Terima Kasih.

Postingan Populer

 
Support : Planet Pengetahuan | ADRPro | Planet Pengetahuan
Copyright © 2013. PLANET PENGETAHUAN - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Planet Pengetahuan
Proudly powered by Blogger